MATERI PAI BAB 11: PERADABAN ISLAM PADA MASA MODERN

A.    Perkembangan Sejarah Peradaban Islam Dalam garis besarnya, sejarah Islam dapat dibagi ke dalam 3 periode besar : klasik, pertengahan dan modern. Periode klasik (650 – 1250 M) merupakan zaman kemajuan dan dibagi ke dalam 2 fase. Pertama, fase ekspansi, integrasi dan puncak kemajuan (650-1000 M). Di zaman inilah daerah Islam meluas melalui Afrika Utara […]

Continue Reading